Home » , » Mengatasi “Matched third party content” di Youtube

Mengatasi “Matched third party content” di Youtube

Anda mungkin pernah mengalami status di video yang baru anda upload, mucul pesan “Matched third party content”.
Menagapa demikian?
ini merupakan karena video yang anda upload, adalah video yang memiliki hak cipta.
Lantas bagaimana jika anda ingin mengupload video tersebut tanpa ada muncul pesan seperti diatas.
baiklah ada bisa melakukannya. ada sedikit kiatnya buat anda coba.
  1. Bila anda yakin video yang anda upload itu milik anda, anda bisa claim video dan membuat pernyataan bahwa video yang anda upload itu adalah punya anda.
  2. Bila anda yakin juga video yang anda upload itu milik anda, mungkin audio yang anda gunakan adalah audio yang memiliki hak cipta. anda bisa menghapus audio tersebut dan mengganti nya.
  3. atau video yang anda upload itu memang benar milik orang, tapi anda tetap ingin menguploadnya dan statusnya di monetized, yang anda lakukan adalah sebelum mengupload video, anda harus edit dulu videonya, agar tidak sama dengan yang aslinya.
Dengan mengikuti langkah-langkah diatas, dijamin video anda 100% di monetized dan bisa menghasilkan uang dari video tersebut.

0 comments:

Post a Comment